Pertama, buat kuah kaldu mie ayam terlebih dahulu, yaitu dengan merebus lagi air rebusan daging ayam ditambahkan dengan lada bubuk, garam, dan tulang ayam secukupnya.
Kedua, membuat toping ayam.
Ayam yang telah direbus kemudian di potong kecil-kecil atau potong halus.
Haluskan bumbu yang terdiri dari bawang putih, bawang merah, ketumbar, kunyit, kemiri, dan jahe.
Tumis ayam dengan bumbu yang telah dihaluskan.
Tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya.
Setelah kuah mie ayam dan toping ayam siap, rebus mie yang sudah disiapkan.
Saat merebus mie, siapkan mangkuk.
Kemudian tambahkan 1 sdm minyak ayam dan 1 sdt merica.
Masukkan mie yang telah matang ke dalam mangkuk.
Kemudian aduk mie hingga tercampur sempurna dengan minyak ayam.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar